Rahasia Meningkatkan Traffic Blog


Alhamdulillah pada hari jumat kemarin tanggal 23 November 2012 saya baru mendapatkan alexa rank saya,walaupun masih 18.601.902,maklum blog masih berumur + 1 bulan hehehehe
  Menurut pengalaman yang diperoleh dari para blogger dan saya sendiri,ada berbagai macam cara meningkatkan traffic pada blog kita,mungkin sudah banyak dijelaskan pada blog blog yang lain mengenai ini,tapi saya ambil yang paling efektifnya saja.

Rahasianya adalah:
  1. Share artikel sobat ke forum forum yang paling ramai pengunjung seperti kaskus,viva.co.id,indowebster dll
  2. Daftar ke traffic excange seperti duitsurf.com, autotraffic.com dll. Atau mungkin sobat bisa mencari sendiri di google dengan keyword auto traffic excange.
  3. Submit blog anda ke search engine seperti google,yahoo dll
  4. Blogwalking dan Tukar link??hmm boleh di coba walaupun tidak begitu banyak kunjungan
  5. Jangan lupa Social media seperti facebook,twitter,google+. Promosikan blog anda lewat media media tersebut
  6. Update konten secara rutin,jangan hanya mengandalkan 1 atau 2 konten saja,yang ada pasti sepi blog kita.



Pada gambar tersebut,sobat dapat melihat sumber traffic terbesar blog ini datang dari mana. Jadi pastikan sobat dapat memilih sumber traffic dari mana yang mendatangkan traffic terbesar ke blog sobat.




Related Articel:

1 comment:

  1. wah masih sobat artikelnya sangat membantu ...jangan lupa visit my blog

    ReplyDelete